Hover to Zoom
Piston adalah komponen mesin yang membentuk ruang bakar bersama – sama dengan silinder blok dan silinder head. Piston jugalah yang melakukan gerakan naik turun untuk melakukan siklus kerja mesin, serta piston harus mampu meneruskan tenaga hasil pembakaran ke crankshaft.
Universal Diesel Adalah Perusahaan Yang Bergerak Di Bidang Usaha Perdagangan, Importir Dan Stockist Spare Part Mesin Genset Dan Keperluan Barang-Barang Teknik. Usaha Ini Di Back Up Oleh Beberapa Principle baik dari Amerika, Eropa , Jepang dan Korea.
Tag:Silinder Liner
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :